Melawan Polisi, Pelaku Narkoba Jaringan Aceh-Medan Ditembak, 5 Kg Sabu Diamankan

Medan | Aparat dari Subdit III Direktorat Reserse Narkoba Polda Sumut melakukan tindakan tegas dengan menembak pelaku narkoba jaringan Aceh-Medan pada Jumat, 16 Agustus 2024. Kabid Humas Polda Sumut Kombes…

Bobby Nasution Jamu Makan Malam Paskibraka Kota Medan

Medan | Rasa senang, bersyukur dan bangga, itulah perasaan yang tengah dirasakan seluruh anggota Paskibraka (Pasukan Pengibar Bendera Pusaka) Kota Medan Tahun 2024. Pasalnya mereka telah berhasil dan sukses menjalankan…

Jokowi Pimpin Upacara HUT RI ke-79 di IKN, Kenakan Pakaian Adat Kalimantan Timur

IKN | Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertindak sebagai Inspektur Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi di Lapangan Upacara Istana Negara Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, Sabtu (17/8/2024) pagi. Presiden Jokowi yang…

𝗠𝘂𝗹𝗮𝗶 𝗦𝗲𝗻𝗶𝗻 𝟭𝟵 𝗔𝗴𝘂𝘀𝘁𝘂𝘀 𝟮𝟬𝟮𝟰, 𝗕𝗼𝗯𝗯𝘆 𝗡𝗮𝘀𝘂𝘁𝗶𝗼𝗻 𝗚𝗿𝗮𝘁𝗶𝘀𝗸𝗮𝗻 𝗕𝘂𝘀 𝗧𝗿𝗮𝗻𝘀 𝗠𝗲𝘁𝗿𝗼 𝗗𝗲𝗹𝗶

Medan | Kabar gembira bagi warga Kota Medan. Mulai, Senin (19/8/2024), bagi masyarakat yang menggunakan pelayanan Bus Trans Metro Deli untuk seluruh koridor di Kota Medan tidak perlu membayar lagi.…

Laporan Dugaan Penyelewengan Bansos Kades Penggalangan Terus Bergulir di Polres Tebingtinggi

Foto: Divisi Advokasi Hukum & Hak Asasi Manusia Serikat Buruh Sejahtera Indonesia – Sumut menggelar aksi demo terkait dugaan permasalahan Desa Penggalangan Kecamatan Tebing Syahbandar di Kantor Bupati Sergai, Sei Rampah, Kamis (15/8/2024). (Dok: Ist)

Bupati Asahan Kukuhkan Paskibraka Kabupaten Asahan

Kisaran | Bupati Asahan H. Surya BSc mengukuhkan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Asahan di Aula Melati Kantor Bupati Asahan, Kamis (15/08/2024). Tampak hadir Dandim 0208/AS, Kapolres Asahan, Ketua…

Gelar Sispamkota, Polda Sumut Jamin Keamanan Pilkada 2024

Medan | Polda Sumut menggelar Simulasi Sistem Pengamanan Kota (Sispamkota) sebagai persiapan menjelang Pilkada serentak 2024. Simulasi ini dilaksanakan di Halaman Parkir Mapolda Sumut dan dihadiri oleh unsur Forkopimda Sumatera…

BKN Umumkan Jadwal Pendaftaran CPNS 2024: Simak Formasi, Syarat, dan Cara Daftarnya

Jakarta | Badan Kepegawaian Negara (BKN) mengumumkan jadwal pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2024. Pendaftaran CPNS 2024 akan dibuka mulai 20 Agustus 2024 hingga 6 September 2024. Adapun pengumuman…

Minta Kades Penggalangan Ditindak, Ratusan Massa Gelar Demo di Kantor Bupati Sergai

Foto: Divisi Advokasi Hukum & Hak Asasi Manusia Serikat Buruh Sejahtera Indonesia – Sumut menggelar aksi demo terkait dugaan permasalahan Desa Penggalangan Kecamatan Tebing Syahbandar di Kantor Bupati Sergai, Sei Rampah, Kamis (15/8/2024).

DPC PKB Sergai Dukung Penuh Gus Muhaimin Jadi Ketua Umum DPP PKB Periode 2024-2029

Serdangbedagai | BERDJAYANews – DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) mendukung penuh Dr. (HC) H. A. Muhaimin Iskandar, M.Si untuk menjadi Ketua umum DPP PKB, periode 2024-2029.…